Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Pages

Responsive Ad

Liga di Indonesia ada berapa?

Bola.co.id -  Liga Indonesia dikelola oleh PSSI, federasi sepak bola nasional Indonesia. Ada 5 tingkat kompetisi dalam hierarki piramida lig...







Bola.co.id - Liga Indonesia dikelola oleh PSSI, federasi sepak bola nasional Indonesia. Ada 5 tingkat kompetisi dalam hierarki piramida liga di Indonesia saat ini. Liga umumnya digunakan untuk merujuk pada kompetisi yang melibatkan tim olahraga, bukan olahraga perseorangan. Terkadang sejumlah liga dikumpulkan bersama dalam mode hierarki; tim terbaik dari sebuah liga dapat maju ke liga yang lebih tinggi dan tim terburuk mundur ke liga yang lebih rendah.

Sistem liga adalah hierarki dalam sebuah liga olahraga antara tingkat hierarki berturut-turut. Sistem ini juga sering disebut piramida, karena kecenderungan sistem ini untuk pecah menjadi semakin banyak divisi regional sesuai hierarki piramid yang semakin turun.

PT Liga Indonesia (sering disingkat PT LI) adalah perusahaan yang merupakan penyelenggara kompetisi sepak bola profesional di Indonesia. Liga Primer Indonesia, disingkat LPI adalah kompetisi sepak bola antar klub di Indonesia yang diselenggarakan pada 2011. LPI dimulai pada 8 Januari 2011 dan selesai pada bulan Mei 2011 setelah menyelesaikan putaran pertama kompetisi.

Reponsive Ads